Monday, August 5, 2013

0 Pengertian Jutsu Dalam Naruto


Jangan Lupa Tinggalkan Komentar Kalian Ya...!!!

Pengertian Jutsu Dalam Naruto

=> JUTSU
Dalam seri manga dan anime
Naruto karya Masashi Kishimoto,
jutsu (術, "teknik" atau "keahlian")
adalah istilah umum yang
mengacu kepada teknik apapun
yang digunakan seorang ninja dan
tidak bisa ditiru oleh manusia
biasa.
Kisah Naruto karya Masashi
Kishimoto berawal dari
petualangan para ninja muda dari
Konohagakure (Desa Daun
Tersembunyi) yang menguasai
jutsu unik dari masing-masing
ninja tersebut.
Jutsu tersebut diperoleh dengan
mengandalkan stamina tubuh dan
manipulasi chakra (gabungan
energi mental dan fisik) dengan
berbagai cara, dan yang paling
umum adalah segel tangan.
Segel tangan merupakan gestur
tangan yang berjumlah dua belas
simbol binatang, yang berdasarkan
dua belas shio untuk mengatur
aliran chakra agar menghasilkan
jutsu tertentu.
Ada berbagai macam jutsu yang
ditampilkan dalam manga Naruto,
antara lain Taijutsu (jutsu
ketangkasan dan kecepatan
bertarung), Ninjutsu (jutsu yang
mangandalkan aliran chakra), dan
Genjutsu (jutsu untuk
menghasilkan ilusi).
Masashi Kishimoto
mengembangkan konsep jutsu
untuk menjelaskan sumber
kemampuan lebih dari para ninja
dalam karyanya, serta untuk
menetapkan gambaran original
tentang sosok ninja dalam manga
tersebut.
Pengadaan konsep jutsu dalam seri
tersebut mendapatkan pujian dan
kritik dari beberapa media massa
anime dan manga.
Anime Reviews (Salah Satu Majalah
Anime) menyatakan bahwa jutsu
merupakan fokus utama dalam
kisah Naruto sekaligus penyebab
kesukesannya, namun ia juga
mengkritik penampilan jutsu
tertentu yang berulang-ulang pada
adegan pertarungan.
Anime News Network (Salah satu
Web Anime) sependapat dengan
pendapat tersebut, tapi ia memuji
penggambaran jutsu baik dalam
anime maupun manga.
=> JENIS JUTSU
Jutsu terbagi menjadi tiga kategori
utama yaitu Ninjutsu, Genjutsu,
dan Taijutsu. Ninjutsu memiliki
dua sub-kategori lagi yaitu jutsu
penyegel (Fuinjutsu) dan jutsu
segel gaib/kutukan (Juinjutsu),
keduanya digunakan untuk
menciptakan segel dalam berbagai
tujuan.
Senjutsu adalah konsep jutsu yang
diperkenal dalam Naruto Part II
(Naruto Shippuden).
Senjutsu menggunakan tiga macam
energi yaitu energi mental dan
fisik dari shinobi pemakainya dan
energi alam.
Dengan menyalurkan energi alam,
pemakai senjutsu dapat menambah
kekuatan jutsunya yang lain.
Di samping itu, ada kemampuan
Kekkei genkai yang diwariskan
turun-temurun melalui hubungan
darah dan membuat pemakainya
mampu melakukan teknik tertentu.
=> KLASIFIKASI, PERINGKAT & KELAS
Setiap jutsu memiliki 6 klasifikasi,
yaitu:
- Kelas E (Rank-E).
Klasifikasi jutsu paling rendah.
Contoh klasifikasi jutsu ini adalah
Henge no Jutsu.
- Kelas D (Rank-E).
Contoh klasifikasi jutsu ini adalah
Shikyaku no Jutsu.
Biasanya misi yang tergolong kelas
ini dibayar 5,000 sampai 50,000
ryo.
- Kelas C (Rank-C).
Contoh klasifikasi jutsu ini adalah
Suiton no Jutsu dan Kugutsu no
Jutsu. Biasanya misi yang tergolong
kelas ini dibayar 30,000 sampai
100,000 ryo.
- Kelas B (Rank-B).
Contoh klasifikasi jutsu ini adalah
Kage Bunshin no Jutsu.
Biasanya misi yang tergolong kelas
ini dibayar 150,000 and 200,000
ryo.
- Kelas A (Rank-A). Contoh
klasifikasi jutsu ini adalah Chidori
dan Rasengan. Biasanya misi yang
tergolong kelas ini dibayar 150,000
sampai 1,000,000 ryo.
- Kelas S (Rank-S).
Merupakan klasifikasi jutsu
tertinggi. Contoh klasifikasi jutsu
ini adalah Raikiri dan Futon:
Rasenshuriken.
Biasanya misi yang tergolong kelas
ini dibayar lebih dari satu juta
Ryo.
Suatu jutsu yang termasuk kelas S
tidak selamanya lebih efektif
daripada kelas E, karena efektifitas
jutsu sangat bergantung pada
kemahiran individual.
(Analisa)
=> Selain enam klasifikasi diatas
tadi, suatu jutsu juga dapat di
identitaskan menjadi klasifikasi "
informal ", yaitu Hijutsu dan
Kinjutsu.
Jutsu "Rahasia" (秘伝, Hijutsu)
adalah jutsu yang diwariskan
turun-temurun dalam suatu klan.
Jutsu ini tidak terklasifikasikan
karena orang di luar klan
bersangkutan tidak mengetahui
cara melakukannya.
Jutsu "Terlarang" (禁術, Kinjutsu),
di satu sisi Kinjutsu termasuk ke
dalam salah satu klasifikasi dari
jutsu yang utama, namun ada
pengecualian karena jurus tersebut
terlarang untuk dipelajari maupun
dilakukan oleh seseorang ninja.
Suatu jurus dapat dikategorikan
sebagai jurus terlarang bila dapat
memberikan cedera atau celaka
bagi pemakainya, misalnya
pembukaan Delapan Gerbang
(Hachimon Tonkou] atau bila jurus
tersebut memang bersifat
kejahatan, misalnya yang jutsu-
jutsu yang banyak dilakukan oleh
Orochimaru.

0 comments:

Post a Comment

?max-results=5">Featured Post 6'); document.write("
widgeo.net
?max-results="+numposts1+"&orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentposts\"><\/script>");

Blogger news

Blogger templates

Pages

About

Blogroll

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Pages - Menu

Translate

member organ